Media Sosial: Antara Inspirasi, Validasi, dan Adiksi.
Halo! TLDR; Ngga ada yang salah dengan media sosial, yang bisa jadi salah – ya manusianya. Seperti teman-teman kebanyakan, hidup saya juga sangat erat kaitannya dengan media sosial. Bohong kalau saya bilang dalam sehari saya bisa untuk tidak ngecek timeline media sosial pribadi. Di luar itu, pekerjaan saya selama 4 tahun terakhir ini memang terkait…
Akhirnya Menikah, dan Ini Lesson Learnt dari Pernikahan Beserta Segala Persiapannya
Long story short; minggu lalu, 19 April 2018, saya resmi menikah dengan Andi. Katanya menikah itu semacam ‘naik tingkat’ dalam kehidupan, jadi wajar kalau sebelum naik kelas, ya ada aja ‘ujian’nya. Denger-denger sih begitu. Yang pasti kalau pusing-pusing menjelang hari H pernikahan karena disibukkan dengan berbagai persiapannya, itu wajar. Ngga perlu dianggap ujian kehidupan lah…
Being in A Quarter-Life Crisis, at It’s Peak
Dear you millennials, slash quarter-life crisis sufferers, slash ‘I-have-ambitions-but-my-life-is-too-screwed-up‘ kind of person, this article was written for you. Well, okay; for us. I decided to pour it down as a note, so I can read it again on one cloudy day, to remind me that I once had a clear perspective about all these issues.…
Warisan Cita-Cita
Waktu menunjukkan pukul satu dini hari ketika Jani masih nampak sibuk dengan bacaannya. Siang tadi, ia menyempatkan diri untuk mampir ke perpustakaan kota untuk meminjam buku-buku. Kali ini pilihannya jatuh kepada 3 buku. Dua tentang histologi, dan satu tentang fisiologi tubuh manusia. Apa daya, karena kesibukannya di hari ini, Jani baru sempat menyentuh buku yang…
And The Beginning was An End of Everything
This is a story about a girl, a guy, and the inevitable truth about a journey. * She was just one of those girls who took 7am train to downtown. This bookworm was a cat person, At anytime she just loved her own companion. She never wore anything other than black. She always kept her…
A Day Out with Wrangler Shape Keeper
Couple weeks ago, on a sunny Sunday afternoon, I and Andi decided to take a stroll around Jakarta Kota. Asemka was our destination on that day. I’ve been in love with Glodok area and its surrounding, as to me, there will always be a pretty hidden things in every corner of it. And here it is,…
About The Prohibited F Word
“Hidup lo kebanyakan takutnya. Be fearless, lah!” ujar seorang teman beberapa hari yang lalu setelah saya usai bercerita tentang kekhawatiran saya terhadap suatu hal. I was like ‘Shit I have to overcome this issue! Real soon‘. Been diving in this bad habit for a long time, I think the most prohibited F word is actually this F. FEAR. ‘What…
One Perfect Companion for a Visual Thinker
Beberapa waktu yang lalu, pacar saya tiba-tiba melontarkan pertanyaan ‘Kamu gampang terdistraksi ya kalau lagi fokus belajar atau kerja?’ Iya! While si pacar adalah tipe yang bahkan ketika berada di suatu kafe yang ramai dengan lalu lalang orang pun, tetap bisa konsen belajar ataupun bekerja. Tipe belajar dan cara kerja masing-masing individu memang berbeda-beda. Ada…
Digital Matchmaker: Yay or Nay?
Jauh sebelum era Tinder, saya sudah menjadi korban digitalisasi dalam hal percintaan. Ouch! Hahaha. Waktu zaman sekolah, saya sempat berpacaran dengan teman sekolah yang justru baru dekat dan intensnya via chat. Kalau masih ingat, waktu itu zamannya klan MSN, ebuddy, mig33, dan mxit di handphone berplatform Java seperti Sony Ericsson dan Nokia. Dan dasar ABG, sudah…